sedikit tentang tanda-tanda spot mancing dilaut
23 Feb 2010 by yoxx
Sepertinya cerita mancing di perairan Sumba tidak ada habisnya untuk diceritakan, baik tentang sensasi ikan-ikan monsternya, pemandangannnya dan keramahan teman-teman.
Ada beberapa tanda-tanda alam yang harus dibaca terutama untuk menemukan spot-spot mancing di laut lepas yang tepat selain memakai depth sounder atau GPS, ini adalah salah satu tanda-tanda letak spot-spot mancing di laut yang dibagikan oleh para pemancing-pemancing ikan moster di perairan Sumba:
Ada yang tahu lagi tanda-tanda alam yang lain untuk keberhasilan memancing dilaut?
Terimakasih kepada : oom anus, drg wahyu nurahmad dan oom david "da'i" lenda dan teman-teman di wanukaka dan waikabubak
- kapal karam, bangkai kapal karam atau struktur karam lainnya sering dipakai sebagai tempat tinggal ikan.
Kapal karam
- burung laut, burung-burung laut adalah salah satu pemangsa ikan-ikan yang ada dilaut, tugas dia sebagai mata rantai ekosistem dapa dijadikan petunjuk bahwa di spot yang terdapat banyak burung-burung lau tentu banyak terdapat ikan-ikan kecil yang menjadi pemangsa ikan-ikan monster.
- karang laut atau atol, adalah tempat dangkal ditengah laut yang biasanya diapakai oleh ikan-ikan untuk berlindung dari arus laut yang kuat, sekaligus juga menjadi tempat makan dan tinggal mereka.
- jurang laut atau tubiran laut, tubiran atau drop off atau jurang laut sering mambawa arus naik yang membawa plankton yang merupakan makanan ikan-ikann laut.
- gunung laut, karang di laut yang tinggi hingga menyerupai gunung laut atau sea mount reef adalah gundukan mirip gunung yang menahan arus laut yang membawa plankton yang merupakan makanan ikan dan juga menjadi rumah ikan untuk berlindung dari arus laut yang kuat. banyak pemancing yang berpendapat bahwa di spot ini ikan laut lebih bervariatif baik ikan dasar maupun ikan pelagis.
- sampah kayu, batang-batang kayu yang hanyut seringkali membawa plankton yang menjadi santapan ikan-ikan.
Ada yang tahu lagi tanda-tanda alam yang lain untuk keberhasilan memancing dilaut?
Tulisan terkait :
indikator atmosfir untuk mancing dilaut Teknik memancing di tengah laut Teknik memancing di pinggiran laut Sedikit tentang umpan buatan Sedikit tentang Teknik memancing
wew lengkap banget dan sepertinya berpengalaman soal memancing neh.....
salam kusut....
di laut boz, menuliskannya. dan oh ya, kagag terlalu tua kok wat membaca twentea ;)
salam dari gwa browh, salah satu kontributor tetap twentea :)
bisa buat referensi buat mancing dilaut nih,..
solder hp